1. Pijat Payudara

Lakukan pemijatan secara rutin saat kandungan memasuki usia 5-6 bulan. Gunakan minyak kelapa atau zaitun untuk memijat payudara agar kulit tetap lembab. Pijat menggunakan kedua tangan secara memutar dan dorong dari bawah menuju ke puting. Pijatlah secara lembut tak perlu terlalu ditekan. 
 

Takut Payudara Kendur Saat Hamil? Yuk, Ikuti Trik Jitu Ini Moms
source: https://klokanica.24sata.hr



 

2. Menjaga Kebersihan Payudara

Merawat kebersihan payudara sangat penting, seperti mengganti bra tepat waktu dan menjaga kebersihan puting susu. Sebaiknya mom menggunakan pakaian yang mudah menyerap keringat, agar tidak timbul ruam atau gatal-gatal karena keringat yang mengendap.
 

Takut Payudara Kendur Saat Hamil? Yuk, Ikuti Trik Jitu Ini Moms
source: https://hellosehat.com



 

baca juga

3. Senam Payudara

Merawat payudara dengan cara senam ini bisa mom lakukan sendiri di rumah. Caranya adalah letakkan kedua tangan di ujung bahu, kemudian lakukan gerakan memutar ke arah depan dan belakang. Lakukan secara rutin setiap hari agar otot-otot halus payudara dan peredaran darah menjadi lancar. 
 

Takut Payudara Kendur Saat Hamil? Yuk, Ikuti Trik Jitu Ini Moms
source: http://www.thanksdokter.com



 

4. Rutin Membersihkan Puting Payudara

Puting merupakan jalan keluarnya ASI, dimana bayi akan menghisap puting sususetiap saat. Penting sekali untuk menjaga kebersihan puting dengan membasuhnya dengan air hangat setiap hari. Selain itu agat sekeliling puting susu tidak kering, oleskan dengan minyak kelapa atau zaitun agar tetap lembab.
 

Takut Payudara Kendur Saat Hamil? Yuk, Ikuti Trik Jitu Ini Moms
source: http://www.motherandbaby.co.id